Ensiklopedia GSM
Dalam era digital yang rawan tipu daya, kejujuran akan selalu menjadi nilai unggul yang wajib diperjuangkan oleh manusia. Para pengajar SD Muhammadiyah Mantaran menyadari pentingnya karakter itu dan melatih siswanya untuk jujur sejak dini. Dalam kunjungan Kelompok Kerja Guru (KKG) Moyudan, Sabtu (9/11) aspek kejujuran itu pun mendapat sorotan istimewa. Ketertarikan ini dimulai ketika Bu […]
Pendidikan merupakan investasi masa depan. Melalui pendidikan, peserta didik dapat mengembangkan segala potensi yang ada pada dirinya. Peserta didik dapat meningkatkan wawasan pengetahuannya dari yang tidak tahu menjadi tahu. Pendidikan berupaya untuk mewadahi potensi peserta didik dan membekali peserta didik untuk menyiapkan kehidupan di masa yang akan datang. Pendidikan erat kaitannya dengan proses pembelajaran atau […]
Setiap manusia lahir dan tumbuh dengan karunia emosi yang beraneka ragam. Ada marah, senang, sedih, bangga, dan berbagai jenis perasaan yang tidak bisa dideskripsikan dengan kata-kata. Adapun timbul stigma yang secara tidak sadar menggeneralisasi emosi itu menjadi dua macam, negatif dan positif. Marah dan sedih digolongkan pada emosi negatif, sementara senang dan bangga disebut positif. […]